Secara agregat Balai Diklat Keuangan Denpasar memperoleh Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Agregat sebesar 97,92 untuk pelatihan klasikal dan 90,08 untuk pelatihan jarak jauh dengan capaian mutu layanan “A” dan kategori …
Pelatihan Pembekalan Fungsional Penilai Pemerintah Ahli Muda merupakan program pelatihan yang baru dan pertama kalinya dilaksanakan di Balai Diklat Keuangan Denpasar. Pelatihan ini diikuti oleh 34 peserta dari Pemerintah Daerah. …
Dalam rangka mewujudkan tata kelola APBN yang efektif efisien dan kredibel diperlukan Sumber Daya Manusia (SDM) yang pengelola APBN yang berintegritas dan profesional. Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) adalah salah satu …
Pelatihan Jarak Jauh ini diikuti olehl 57 peserta dari berbagai Kementerian/Lembaga dengan rincian 2 peserta berasal dari Pemda, 2 peserta internal Kemenkeu, dan 53 peserta berasal dari Kementerian/Lembaga.
sikap para pegawai Kementerian Keuangan yang tugas fungsinya berada di garis terdepan organisasi dan secara langsung berhubungan dengan pihak luar dalam memberikan pelayanan prima
Sesuai Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang pengadaan barang dan jasa pemerintah serta perubahaannya (Perpres 12 Tahun 2021), PPK memiliki tugas dan tanggungjawab yang sangat besa
komposisi pegawai Kementerian Keuangan mayoritas diisi oleh anak muda sehingga pimpinan unit di Kemenkeu perlu mempunyai strategi khusus dalam berkomunikasi dengan pegawainya yang mayoritas generasi milenial tersebut
Chief Information Officer (CIO) yang memiliki tanggung jawab untuk mengawal fase implementasi sistem aplikasi dan infrastruktur terutama dalam menghadapi tren revolusi industri 4.0 serta ancaman keamanan informasi
Kaitannya dengan pengelolaan keuangan negara bahwa dalam rangka mewujudkan tata kelola APBN yang efektif efisien dan kredibel diperlukan perencanaan pengelolaan keuangan yang berkualitas
sebagai institusi berstandar internasional, Kementerian Keuangan sudah sewajarnya memiliki pegawai yang berstandar internasional pula
Pegawai Kementerian Keuangan harus mampu bernegosiasi agar keputusan yang diambil dari hasil negosiasi tersebut dapat sejalan dengan nilai-nilai dasar Kementerian Keuangan.
elatihan ini diikuti oleh 20 pegawai DJBC khususnya dari wilayah kerja Bali dan Nusa Tenggara. Pelatihan ini merupakan kerja sama antara Pusdiklat Bea dan Cukai, Tim Konsorsium, Direktorat Teknis Fasilitas …
Pelatihan Analisis Dampak Ekonomi dan Sosial atas Kinerja Investasi Pemerintah bertujuan agar peserta dapat menerapkan konsep dan teknik analisis dampak ekonomi dan sosial atas kinerja investasi pemerintah dalam pengambilan keputusan …
Untuk menyusun Laporan Keuangan Pemerintah Konsolidasian (LKPK) sesuai dengan prinsip dan aturan akuntansi dengan merujuk pada PSAP Nomor 11 tentu memerlukan SDM dengan kompetensi khusus dan merupakan tantangan tersendiri bagi …
Pelatihan ini disusun untuk Tersedianya SDM yang mampu melaksanakan pengadaan bangunan gedung negara sesuai dengan peraturan perundang-undangan
Pelatihan Jarak Jauh ini didesain untuk meningkatkan kompetensi dan keterampilan Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam dalam pengolahan data berukuran massive menggunakan Structured Query Language (SQL)
Pelatihan Jarak Teknis ini dimaksudkan untuk meningkatkan kompetensi Pegawai DJBC, sehingga mampu melaksanakan pelayanan sekaligus pemeriksaan atas ekspor dan impor barang penumpang sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
alam mensimulasikan proses pengadaan barang/jasa pemerintah sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku
pengelola humas pada satuan kerja atau bagian yang menangani pengelolaan website dan media sosial di lingkungan Kementerian Keuangan sehingga dapat menguatkan peran media komunikasi unit eselon I
Pelatihan ini dibuka secara langsung oleh Kepala Kanwil DJBC Bali, NTB, dan NTT, Bapak Susila Brata. Dalam sambutannya, beliau menyampaikan beberapa hal terkait pentingnya pelatihan ini dan pentingnya menjaga kedisiplinan …