Selamat Datang
Melalui Peraturan Menteri Keuangan Nomor 124 Tahun 2024 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Keuangan dibentuk unit bernama Pusat Pendidikan dan Pelatihan Keuangan Publik. Unit ini mempunyai tugas membina pelatihan terkait keuangan negara di bidang kekayaan negara, pengelolaan pembiayaan dan risiko keuangan negara, kebijakan fiskal, sektor keuangan, intelijen ekonomi dan keuangan, dan bidang keuangan negara lainnya berdasarkan kebijakan teknis yang ditetapkan oleh Kepala Badan.
Informasi selengkapnya tentang unit ini dapat melihat pada PMK 124 Tahun 2024. Klik disini
Ditulis oleh : Admin - Pusat Pendidikan dan Pelatihan Keuangan Publik