KNPK SIGAP

thumbnail

Dapat kami sampaikan bahwa dalam rangka mewujudkan Zona Integritas menuju Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (ZI-WBBM), Pusdiklat Kekayaan Negara dan Perimbangan Keuangan berkomitmen untuk memberikan pelayanan dengan SIGAP (Santun, Inovatif, Gesit, Akuntabel, dan Paripurna).

Ditulis oleh : Admin - Pusdiklat Kekayaan Negara dan Perimbangan Keuangan