5 Cara Belajar yang Efektif dan Efisien

Belajar merupakan suatu keharusan. Continious improvement menjadi dasar bagi para pemelajar untuk menghadapi tantangan di dunia global. Namun, apakah cara belajar kita sudah benar? Yuk, simak 5 cara belajar yang efektif dan efisien.

  1. Belajar singkat tapi rutin

Belajar dalam waktu yang singkat membuat otak selalu dalam keadaan fokus. Otak yang fokus dapat menyerap pembelajaran jauh lebih baik. Pilihlah waktu belajar yang singkat namun sering agar pikiran tetap fokus dan penyerapan pembelajaran berjalan dengan baik.

  • Ciptakan suasana belajar yang nyaman

Suasana yang bising tentu dapat mengganggu konsentrasi. Bangunlah lingkungan dan suasana belajar yang nyaman untuk membuat proses belajar menjadi menyenangkan. Suasanya belajar yang nyaman akan menciptakan mood yang bagus untuk belajar.

  • Pahami Bukan Hafalkan
  • Praktikkan
  • Rangkum